Inilah Jawaban Allah Ketika Kita Mengeluh
Wanitasaleha.com
Berikut jawaban Allah yang tercantum di dalam Al Qur'an:
1.Ketika Kita Mengeluh Tidak ada seorangpun yang mengerti dan mau menolong saya maka Allah Menjawab “Berdoalah Kepadaku, Niscaya Aku Akan Mengabulkannya “ (Al-Ghafir : 60).
2.Ketika Kita Mengeluh Karna Apa Yang Kita Lakukan Sia-Sia maka Allah Menjawab “ Barangsiapa yang mengerjakan kebaikan sebesar Zarah sekalipun, niscaya ia akan melihat balasannya” (Al-Zalzalah).
3.Ketika Anda Mengeluh Karena Sakit maka Allah Menjawab “ Dan Apabila anda Sakit , Maka Dialah yang menyembuhkan Penyakit anda” (Asy-Syu’ra’ :80).
4.Ketika Kita Bersedih maka Allah Menjawab “Janganlah Kamu Bersedih, Sesungguhnya Allah Bersama Kita” (At-Taubah :40).
5.Ketika Kita Mengeluh Tentang Beratnya Beban Hidup maka Allah Menjawab “Aku tidak akan membebani seseorang, melainkan sesuai dengan kesanggupanya “ (Al-Baqarah :286)
6.Ketika Kita Mengeluh Karena fikiran kacau maka Allah Menjawab “Hanya dengan mengingatku hati menjadi tenang” (Ar-Ra’d : 28)
7.Ketika Kita Mengeluh Tentang Susahnya Dalam Bekerja maka Allah Menjawab “maka Sesungguhnya sesudah kesusahan itu ada kesenangan” (Al-Insyirah :5)
8.Ketika Mengeluh Capek/Lelah maka Allah Menjawab “ Dan Kami Jadikan Tidurmu Untuk Istirahat” (An-Naba’ :9).
Semoga artikel ini bermanfaat untuk kita semua Amin yarobbal'alamin.
Postingany bermanfaat,,,, ππππ
BalasHapus